Pelampung kloset duduk model hidrolik dengan kelebihan pengisian air ke tabung kloset lebih cepat di banding model biasanya. Sebagai pengisi air didalam tangki kloset, setelah penuh otomatis mati sendiri. Terbuat dari ABS plastik yang tebal sehingga tahan terhadap korosi air yang kadar besi nya sangat tinggi. Tidak mudah keropos sehingga mekanisme cara kerjanya tetap terjaga. Bisa diatur tinggi-rendahnya sesuai kebutuhan pengguna.